KENALI & HORMATI KODRAT ALAM


Oleh : Ahmad Saifudin, I.A.I.
Kesimpulan dari Acara Kongkow Bareng IAI Yogya

Daerah pesisir pantai selalu merupakan lokasi favorit pemukiman manusia. Mengingat daya tarik daerah pesisir dan selang waktu yang panjang antar terjadinya tsunami, komunitas pesisir terus berkembang seiring perkembangan perumahan, fasilitas maritim, dan pembangunan tempat peristirahatan. Akibatnya, makin banyak manusia dan fasilitas yang yang terancam daya rusak tsunami.https://www.youtube.com/playlist?list=PLrOL3iBm5pVJ1zqwdDNKTD6QUO34CNo7L Menurut salah satu perkiraan terkini, 489 kotadi negara bagian Alaska, California, Hawaii, Oregon, dan Washington rentan diterpa tsunami, dengan perkiraan bahwa sekitar 900.000 orang tinggal atau bekerja dalam wilayah yang dapat diterpa oleh tsunami setinggi 15 meter.

Bagaimana di Indonesia sebuah negara yang memiliki garis pantai yang luar biasa panjang? Mitigasi adalah mutlak dibutuhkan dalam perencanaan kebijakan, tata ruang dan investasi. Siklus alam dalam rentang waktu umur peradaban manusia berjalan sesuai hukum alam dan tidak bertentangan dengan hukum agama, baik dalam skala makro maupun skala mikro.
Alam tidak dilawan tetapi kenali hukum-hukumnya dan kelola serta hormati sesuai anjuran praktek hidup yang terhubung denganNya.




Comments

Popular posts from this blog

Pepadone Wong Serang, Kamus Base Jawe Serang

Kisah Gantarawang dan Abah Manta Sang Kuncen Terakhir

Asal Usul Jalan Kiyai Haji Sulaiman di Kota Serang Banten